Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2014
Gambar
MEMILIH PENDIDIKAN ANAK ( Infestasi Masa Depan Dambaan Setiap Orang Tua) Memasuki awal tahun pelajaran baru para orang tua sering bingung memikirkan kelanjutan pendidikan putera-puteri mereka., walaupun belum mengetahui apa yang sebenarnya yang ada dan akan terjadi. Orang arif menasehati, kalau mau berguru ilmu silat datanglah kepada pendekar ulung yang terkenal. Kalau mau belajar agama, datanglah kepada kyai yang tersohor. Kalau mau kuliah, datanglah ke kampus yang di dalamnya bertebaran guru besar. Dan kalau mau sekolah masuklah ke sekolah yang bermutu. Anggapan yang berkembang di masyarakat mengindikasikan adanya kecenderungan orang tua untuk memasukkan anak-anaknya ke sekolah yang bermutu sebagai upaya untuk membangun masa depan anak yang prospektif. Berbagai upaya mereka lakukan agar harapan tersebut bisa terealisasi bahkan sejumlah biaya mereka siapkan manakala mereka harus memenuhi persyaratan finansial. Memang Anak adalah Infestasi jangka panjang bagi setia orang tu